Description |
Hiasan Handphone bentuk sayap ini terbuat dari silikon yang sangat
lentur dan tebal. Cukup ditempel dibagian belakang HP mu, berfungsi
sebagai penggulung kabel earphone, stand Hp dan Hiasan yang mempercantik
HP mu dengan pilihan warna yang menarik dan eye catching.
Packing : Mika Box
Color: Hijau, Orange, Pink, Putih, Hitam, Biru
|
0 komentar:
Posting Komentar